Hallo, perkenalkan nama saya Risang Sasotyaningtyas! Saya berdomisili Malang, Prov. Jawa Timur.
Dan saat ini saya sedang menempuh pendidikan S1 Progam Studi Pendidikan Seni Rupa, di Universitas Negeri Malang.
Selain itu saya memang memiliki cukup banyak pengalaman dalam bidang seni rupa, khususnya lukisan yang beraliran naturalis realis.